Bantu Ringankan Beban Ibu dari Yatim dengan Membeasiswakan Pendidikan Anaknya

Bismillaah .

Setiap orang tua hendaknya ingin mendidik anaknya dengan baik agar menjadi anak yang dibanggakan. Anak merupakan karunia yang besar yang akan menjadi set penting bagi orang tuanya kelak

Oleh karena itu, setiap orang tua perlu mendidik anak dari kecil dengan penuh kasih sayang dan pendidikan terbaik. Bagi ibu, ia merupakan kunci dan memegang tanggung jawab yang besar dalam pendidikan anak .

Rasulullah shalallahu alaihi wa salam bersabda . “seorang istri adalah pemimpin di rumah suaminya, dan dia bertanggung jawab terhadap anak-anaknya ( HR Bukhari dan muslim) .

lalu, pernahkah kita bayangkan bagaimana dengan Bunda-bunda Yatim Dhuaf yang berjuang sendiri membesarkan anaknya? Karena sungguh berat bila kita bayangkan bila harus merangkap peran mencari nafkah dan mendidik anaknya . Melalui program pendidikan yatim dhuafa hadirkan senyuman para ibu yatim dari Kontribusi kita meringankan perjuangan ibu yatim dengan membeasiswakan anak mereka sehingga menjadi Yatim Terdidik. .

Mari bersama membantu Pendidikan Yatim Dhuafa sebab pendidikan mereka adalah tugas kita semua :

Infaq Yatim Dhuafa : .

Bank Muamalat
Kode bank 147
457.000.1478
A.n Yayasan Bina Yatim Dhuafa
.

Konfirmasi Transfer :
0821 2300 3001
.

www.sunnahpeduliyatim.com
Instagram : @peduli.yatim
Facebook : peduli Yatim
Youtube : sunnahpeduliyatim .

#sunnahpeduliyatim #zakat #ziswaf #infaq #beasiswayatimdhuafa #sedekah #dakwah #peduliyatim #yatimsunnah #yatimmandiri #yatimprestasi #kajiansunnah #penuntutilmu #salafy #pendidikanyatim #donasi #opendonasi #peduliyatim #ramadhan #kafilah #bogor #bekasi #jakarta #peduliyatim #iedmubarak #kurban #yatim #peduliyatim #baznas #sedekah #hafizhquran #hafizhah #anakyatim #hafalanquran

Gambar mungkin berisi: satu orang atau lebih

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *