Tidak terasa ya, Sahabat, Ramadhan tinggal hitungan jam. Sya’ban sudah siap berganti.
Asrama Yatim PYD dengan berbagai program ramadhan salah satunya adalah program berbuka puasa meliputi 292an santri PYD di seluruh unit pendidikan dan cabang.
Kami masih membuka kesempatan bagi sahabat di area jabodetabek untuk donasikan kurma dan air mineral.
Kami Jemput..!!
(Minimal Bantuan diatas 15 dus air mineral dan 20 kilo kurma)