UPDATE SUNDUQ KESEHATAN SANTRI

UPDATE SUNDUQ KESEHATAN SANTRI
Nikmat sehat seringkali disia-siakan. Ketika sakit di uji barulah terasa bahwa sehat merupakan nikmat luar biasa.
Yuk, banyak bersyukur dan lantunkan doa terbaik kepada Allah.
Alhamdulillaah sementara terkumpul dari sunduq kesehatan bagi para santri PYD sebesar : Rp. 3.025.000
(40% dari donasi ini telah teralokasikan nutrisi dan multivitamin bagi santri yang sehat di asrama PYD seluruh cabang).
Insya Allah bagi santri PYD yang tengah diuji sakit akan dibantu dari sedekah sunduq kesehatan santri, dimana ada 4 santri kami yang masih berlangsung dalam perawatan sakit pencernaan, cacar, dan asma.
Sahabat,
Dari Abdullah bin Umar ia berkata, “Di antara doa Rasulullah shalallahu alaihi wasallam adalah:
اللَّهُمَّ إِنِّى أَعُوذُ بِكَ مِنْ زَوَالِ نِعْمَتِكَ وَتَحَوُّلِ عَافِيَتِكَ وَفُجَاءَةِ نِقْمَتِكَ وَجَمِيعِ سَخَطِكَ
“ Ya Allah, sesungguhnya aku berlindung kepada-Mu dari hilangnya kenikmatan yang telah Engkau berikan, dari berubahnya kesehatan yang telah Engkau anugerahkan, dari siksa-Mu yang datang secara tiba-tiba, dan dari segala kemurkaan-Mu ” (HR. Muslim no. 2739)
Semoga doa ini bisa kita amalkan dan Allah senantiasa melindungi kita semua. Aamiin.
.
Sunduq Kesehatan Santri dibuka hingga tgl 15 September 2023 :
Bank Muamalat
Kode bank 147
457.000.1478
A.n Yayasan Bina Yatim Dhuafa
Konfirmasi : 082123003001
.
Mungkin gambar 4 orang dan teks yang menyatakan 'SANTRI SEHAT SANTRI PRODUKTIF Ûunduq Kesehatan Santri Rp. 3.025.000 (donasi dibuka hinggal tgl 15 september 2023) 43 % Telah Teralokasi untuk pembelian multivitamin dan obat2an daya tahan tubuh, setiap cabang) peduli.yatim Peduli Yatim sunnahpeduliyatim'

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *