Kajian Ilmiyah dan Berbuka Puasa Bersama Yatim

Kajian Ilmiyah dan Berbuka Puasa Bersama Yatim

Bismillah.

Al hamdulillah telah terlaksananya penyuluhan Peduli Yatim sesi-5 dengan tema “Kajian ‘ilmiyah dan Berbuka Puasa bersama Yatim”, yang dilaksanakan pada tanggal 12 Juni 2016 di Pondok Pesantren Yatim Ibnu Taimiyah, yang melibatkan 790 santri (Ikhwan dan Akhwat) serta diantaranya terdapat 213 anak yatim ikhwan dan akhwat dari tingkat MI, MTS, MA ikhwan dan MI, MTS, MA akhwat serta gru dan musyrif dengan total 810 paket ta’jil.

Alhamdulillah dalam agenda ini juga Peduli Yatim berkolaborasi dengan Pihak Yayasan PYIT, dengan menambahkan paket ta’jil untuk keluarga karyawan dengan total tambahan paket total 1400 ta’jil. Jazaahumullahu khayran atas keterlibatan dan peran serta para Muhsinin dan Relawan yang telah mensisihkan harta di bulan yang mulia ini dengan motivasi Rasulullah shalallahu alaihi wa sallam :

مَنْ فَطَّرَ صَائِمًا كَانَ لَهُ مِثْلُ أَجْرِهِ غَيْرَ أَنَّهُ لاَ يَنْقُصُ مِنْ أَجْرِ الصَّائِمِ شَيْئًا“Siapa memberi makan orang yang berpuasa, maka baginya pahala seperti orang yang berpuasa tersebut, tanpa mengurangi pahala orang yang berpuasa itu sedikit pun juga”. HR. Tirmidzi no. 807, Ibnu Majah no. 1746,

Berbahagialah..
Orang yang berperan serta, terlibat dan datang dengan kehadiran, datang untuk membantu menginspirasi dalam pendistribusian amanah dana Muhsinin, sehingga pahala keikhlasan kita, iuran public kita , iuran tenaga kita sama disisi Allah ta’ala, maka sepatutnya kami doakan :
اللَّهُمَّ أَطْعِمْ مَنْ أَطْعَمَنِى وَأَسْقِ مَنْ أَسْقَانِىYaa Allah, berilah ganti makanan kepada orang yang memberi makan kepadaku dan berilah minuman kepada orang yang memberi minuman kepadaku”

Semoga harta anda berkah, harta kita berkah dan usia kita semua yang terlibat dalam keberkahan serta ganjaran yang berlipat in syaa Allah. Aaamiin.

Berikut

A. Pemasukan

DONASI KAJIAN ILMIYAH DAN BUKA PUASA RAMADHAN UNTUK YATIM
((Sesi 5))

12 Juni di PYIT Bogor dan 26 Juni Rumah Bu Hazizah Depok

Saldo sesi 4 : Rp.7.776.350

DONASI UANG:

1. 29 Mei Hamba Allah Cash Rp.450.000
2. 30 Mei Hamba Allah Trf.Rp.320.000
3. 1 Juni Hamba Allah. Trf Rp.200.000
4. 1 Juni Hamba Allah Trf Rp. 500.000
5. 1 Juni Hamba Allah Trf. RP.500.000
6. 3 Juni Hamba Allah trf Rp.150.000
7. 3 Juni Hamba Allah Trf Rp.2.500.000
8. 3 Juni Hamba Allah Tfr Rp.500.000
9. 4 Juni Hamba Allah Trf. Rp.500.000
10. 4 Juni Hamba Allah Trf.Rp.100.000
11. 4 Juni Hamba Allah Trf.Rp.500.000
12. 6 Juni Hamba Allah Trf. Rp.100.000
13. 6 juni Hamba Allah trf Rp.600.000
14. 6 Juni Hamba Allah trf Rp.850.000
15. 7 Juni Hamba Allah trf Rp. 1.000.000
16 7 Juni Hamba Allah trf Rp..300.000
17. 7 Juni Hamba Allah trf Rp.50.000
18. 7 Juni Hamba Allah trf Rp.2.000.000
19. 7 Juni Hamba Allah trf Rp.250.000
20. 7 Juni Hamba Allah trf Rp. 170.000

21.8 Juni Hamba Allah trf Rp. 500.000
22. 8 Juni Hamba Allah trf Rp.200.000
23. 8 JUNI Hamba Allah trf Rp.500.000
23. 7 juni Hamba Allah trf Rp.200.000
24. 8 juni Hamba Allah trf Rp.100.000
25. 8 Juni Hamba Allah trf Rp.150.000
26. 8 juni Hamba Allah trf Rp.250.000
27. 8 Juni Hamba Allah trf ZAKAT MAL untuk fakir miskin kalangan yatim total 50 yatim . Rp.10.000.000
28. 9 juni Hamba Allah trF Rp.500.000
29. 9 juni hamba Allah trf. Rp 250.000
30. 11 Juni Hamba Allah trf Rp.200.000
31.11 juni hamba Allah trf Rp. 300.000
32. 11 Juni Hamba Allah trf Rp. 500.000

TOTAL + SALDO = Rp. 32.966.350
*anggota grup mohon bantu hitung kembali khawatir salah hehe..

DONASI BARANG

1. 27 Mei. Hamba Allah Sejumlah buku saku.
2. 30 mei. Hamba Allah. 3 Dus Kurma
3. 30 mei. Hamba Allah, sebuah TONGKAT untuk bapa penjual jamu.#dhuafa. Sudah disalurkan.
4. 27 Mei Gamiis Kondisi Baru 8 pcs. Dan jilbab 2 pcs kondisi baru. Diiperuntukan PYIT.
5 . 7 juni. Hamba Allah 108 buku saku hukum musik dan Gambar. diperuntukan PYIT
6. 8 juni hamba Allah . 11 pakaian layak pakai ikhwan, dan 7 celana ikhwan layak pakai diperuntukan PYIT.
7. 8 Juni Hamba Allah, 8 mukena cantik kondisi baru, diperuntukan reward 8 yatim terpilih dalam seminar kesehatan PYIT.Bu ihyani dewi 12 juni
8. 8 juni hamba Allah. 6pcs mukena reward santunan depok 26 juni. Stay in bu zee..

 

B. PENGELUARAN

 

C. Kajian Ilmiah Ustadz Marwan Hadidi


Tema    : Mengenal Adab diri dalam Naungan Islami

Jam       : 16.00- 17.15

Tempat : Aula Banin PYIT Ibnu Taimiyah Bogor

 

 

Pendistribusian Ta’jil dan Buka Puasa Bersama Yatim :

Alhamdulillah, Jazakumullahu Khairan atas keterlibatan  Muhsinin semoga Allah senantiasa mmemberkahi harta kita di bulan mulia ini, Aamiin :

مَنْ فَطَّرَ صَائِمًا كَانَ لَهُ مِثْلُ أَجْرِهِ غَيْرَ أَنَّهُ لاَ يَنْقُصُ مِنْ أَجْرِ الصَّائِمِ شَيْئًا

Siapa memberi makan orang yang berpuasa, maka baginya pahala seperti orang yang berpuasa tersebut, tanpa mengurangi pahala orang yang berpuasa itu sedikit pun juga.”

 

Pendistribusian Zakat Mall untuk 25 Siswa Banin dan Banat untuk Fakir Miskin Kalangan Yatim

 

 D. Kajian Ilmiah Ustadz Ihyani Dewi


Tema    : Cantik dan Sehat Wanita Muslimah

Jam       : 16.00- 17.15

Tempat : Aula Banat PYIT Ibnu Taimiyah Bogor

 

 

===Jazaahumullahu Khayran 

Semoga Allah subhanahu wa ta’ala senantiasa memberkahi Usia Kita serta Harta Kita=== 

Aamiin

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *