PENDAFTARAN PENGKAFIL YATIM
.
Assalamualaikum #sahabatdermawan Bagaimana kesibukan hari ini ? Semoga Allah lancarkan yah.
#sahabatdermawan seperti kita tahu bahwasanya menyayangi anak yatim adalah suatu hal yang dicontohkan oleh Rasulullah shalallahu alaihi wa sallam, untuk itu yuk mari kita wujudkan dengan memberikan mereka sedikit dari harta kita yang kita sisihkan tiap bulannya untuk kebahagian mereka.
Sebagaimana dijelaskan dalam sebuah hadist :
“Demi Yang Mengutusku dengan hak, Allah tidak akan menyiksa pada hari kiamat nanti orang yang menyayangi anak yatim, lemah lembut pembicaraan dengannya, menyayangi keyatiman dan kelemahannya.”
(HR. Thabrani dari Abu Hurairah). (Imam Ath-Thabrani, Al-Mu’jam Al-Ausath, VIII/346. Hadist no. 8828).
Caranya bergabung menjadi OTA ( Ortu Asuh Yatim PYD ).
DAFTARKAN SAJA NAMA AYAH DAN BUNDA KE NOMOR :
((( 082123003001 )))
.
Karena dalam kafilmu sangat bermanfaat bagi Yatim PYD
.