UDAH FIDYAH BELUM..?
TAHAPAN BERFIDYAH DI PEDULI YATIM DHUAFA
.
Sahabat, tak terasa ya Ramadhan semakin dekat. Antara sedih dan bahagia, karena akan dipertemukan kembali dengan bulan yang sangat mulia. semoga dalam sya’ban ini Alllah permudahbkita bertemu di Ramadhan.
Berbicara mengenai Ramadhan, tentu ada kewajiban yang harus dituntaskan terlebih dahulu, yap hutang puasa. Terlebih mereka merekah yang Allaah berikan rukhsah keringanan dgn mengganti membayar fidyah puasa.
.
.
Kira-kira udah pada fidyah belum?
Bagi yang belum ini tahapan berfidyah di PYD.
.
Fidyah SAH dengan makanan siap saji bukan dengan Uang..? Lalu bagaimana membayarnya..?
.
Tetapkan jumlah rupiah biasa kita makan 1 porsinya, rupiah yang ditransfer akan di konversi dgn makan siap saji.
1 porsi makanan = 1 hari puasa yang ditinggalkan.