BANTUAN BERAS, PYD BANTU WALI SANTRI BARU 2022/2023 SAAT OBSERVASI KELAYAKAN SANTRI

BANTUAN BERAS, PYD BANTU WALI SANTRI BARU 2022/2023 SAAT OBSERVASI KELAYAKAN SANTRI
.
Saat ini kita dihadapi dengan fenomena yang tidak mengenakkan, dimana harga bahan bakar naik disaat minyak dunia sedang turun.
Masalahnya, kenaikan bahan bakar tidak hanya berdampak pada pemilik kendaraan, namun juga berdampak pada kebutuhan pangan yang menjadi kebutuhan dasar kita.
Ternyata, di zaman Rasulullah kenaikan bahan pangan pernah terjadi, hingga para sahabat pun mengadukan keluhannya kepada baginda Nabi.
Mendengar aduan tersebut, Rasulullah menjawab β€œ Sesungguhnya Allah adalah dzat yang menetapkan harga, yang menyempitkan dan melapangkan rezeki, Sang Pemberi rezeki. Sementara aku berharap bisa berjumpa dengan Allah dalam keadaan tidak ada seorangpun dari kalian yang menuntutku disebabkan kezalimanku dalam urusan darah maupun harta” H.R. Ahmad.
Namun, islam-pun mengajarkan jalan keluar yang mudah dan berpahala abadi. Peduli Yatim Dhuafa seiring membuka santri baru 2022/2023 yang mana para santri masuk Asrama PYD melewati proses observasi kelayakan penerima manfaat dengan melihat rumah dan kelayakan lainnya.
Seperti kunjungan observasi calon santri Zackia Chairunnisa, masya Allah tabrakallah kehidupan yang sederhana dari keluarga Yatim ini menjadikan kelayakan calon santri ini menjadi pertimbangan kami untuk memastikan Zackia ke tahapnselanjutnya dengan Tes Seleksi dan Ikhtiar membeasiswakan di sekolah mitra PYD.
Dengan hadirnya gotong royong, kita bisa saling membantu untuk saling sinergi bersama. Pendidikan merupakan salah satu pilar peradaban yang dapat dipergunakan untuk meningkatkan kepahaman generasi penerus umat.
.
Yuk sahabat, mari peran aktif kita untuk sesama dengan bersedekah bagi para Yatim dan Dhuafa.
Bank Muamalat
|| Kode bank 147
|| 457.000.1478
A.n Yayasan Bina Yatim Dhuafaa
πŸ“² Konfirmasi
||β€’ 082123003001
🌐 Instagram : @Peduli.yatim
🌐 Youtube : sunnahpeduliyatim
🌐 Fanspage : Peduli Yatim
β—‹βž–βž–βž–β—ˆββ™‘ββ—ˆβž–βž–βž–
Mungkin gambar 3 orang dan teks

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *