Jadikan momentum Ramadhan ini untuk meningkatkan rasa sayang kita kepada sesama, khususnya keluarga para Yatim.
Sahabat, alhamdulillaah terlaksana salur zakat untuk 27 mustahik di pulau lombok, ntb. Para mustahik ini diantaranya adalah wali santri yang berstatus single fighter dari para anak anak yatim menjadi bagian dari asnaf dan juga dhuafa.
Selain zakat maal yang disalurkan, juga amal fidyah yang dimasak dan di makan oleh para mustahik yang menjadi bagian penerima manfaat fidyah.
Ramadhan inj menjadi suasana yang hangat dan penuh kasih, di mana setiap mustahik zakat merasakan kepedulian dan perhatian.
Kami senantiasa menerima zakat maal dan zakat fithrah melalui konsultasi terlebih dahulu ke nomor :